Selasa, 05 Juni 2012

Printer ku Canon IP 2770 (Masalah Blink 5 x orange)

Printerr kesayanganku yang aku beli denganharga 350.000 ini sering membuatku "kagol" karena disaat genting dan penting biasanya malah ngandat dan gak mau ngeprint,, malah cuma kelip kelip doank....
agak putus asa aku bersahabat dengan nih printer yang belum 1 tahun menemani laptop "odel-odel" yang juga sudah mau copot semua onderdilnya... ahhahahahh semoga bertahan hingga aku punya uang sendiri untuk membelli gantinya........ aminnnn
berikut trik termujur yang aku temukan setelah mengutak-atik printer ku yang mogok gara2 kebanyakan ngeprint laporan jatek,,,, hahahah
Masalah Blink 5 x orange
Silakan RESET PRINTER CANON PIXMA iP2770
Printer dalam keadaan MATI dan kabel listrik terCOLOK.
Tekan tombol RESUME (ditahan / jangan dilepas) kemudian tekan tombol POWER, kemudian lepas tombol RESUME, tapi tombol POWER jangan lepas.
Sambil tombol POWER masih tertekan, tekan 5 X tombol RESUME . Led akan menyala bergantian orange hijau dengan nyala terakhir orange. (Ingat 5 X karena kalau cuma 4x printer biasanya akan mati total untuk sementara, nunggu beberapa jam dia mau hidup lagi)
Lepaskan kedua tombol bersamaan.
Led akan blink sebentar kemudian akan nyala HIJAU.
Dan Komputer akan mendeteksi hardware baru, abaikan saja...
Matikan Printer dan Coba hidupkan lagi. Semoga Printer iP2770 berfungsi lagi.
(dan ternyata cara ini tidak berhasil sob.... dalam menghadapi printer ndablek ini.... tapi "alhamdulillah" sesuatu banget,, langkah kedua ini dapat dipraktekkan karena sangat mujur..............
Langkah Mak Nyusssss
Hidupkan printer
Langsung cabut kabel listriknya tanpa menekan tombol on-off
Buka dan geser catridgenya secara manual ke tengah (agar bisa ditarik ke tengah, tekan kait penghalang plastik warna putih di belakang head)
Keluarkan semua cartridge dengan tutupnya tetap terbuka
Kemudian hidupkan printer dan biarkan head yg terbuka tadi menabrak ke kiri dan ke kanan sampai headnya kembali ke posisi tengah.
Pasang cartridge dan tutup kembali dengan benar
Printer kembali normal.
terimaksih untuk http://www.sahabat-komputindo.com/2011/09/service-reset-printer-canon-ip2770.html?showComment=1338915878747#c3632898069346953913